Keindahan alam ciptaan Tuhan ini memang tidak bisa dibandingkan dengan apa pun buatan manusia. Keindahan alam di suatu daerah sangat banyak membius turis-turis dari berbagai belahan dunia. Para turis dan wisatawan ini tidak segan-segan mengeluarkan dana berapapun demi menikmati keindahan Alam ciptaan Tuhan ini. Seperti Artikel admin kali ini adalah mengupas tuntas tentang salah satu pemandangan alam indah yang tidak ada di negara-negara lain. Wisata alam ini berada di Kroasia. Tanpa Panjang Lebar Lagi berikut admin uraikan penjelasannya
Danau
Plitvice adalah danau yang terletak di taman nasional Plitvice di
Kroasia, Danau ini adalah salah satu danau terindah di kroasia dan dari informasi yang admin baca Danau ini juga termasuk dalam daftar danau terindah di dunia, Selain itu, lokasi danau ini juga sangat unik yaitu tepat dikelilingi oleh 3 gunung yaitu gunung Mala
Kapela, gunung Dinaric Alps, dan gunung Medvedak. Dan juga Danau ini juga
dikelilingi oleh tebing-tebing terjal yang curam, namun tebing-tebing itu justru semakin menambah keindahan alamiah danau ini yang tiada taranya
Untuk dapat mencapai ke pusat airnya, pengunjung bisa melalui jalan
yang terbuat dari jembatan kayu yang sudah disediakan oleh pihak
pengelola danau. Dan jangan kawatir, walau pun jalannya terlihatberbahaya namun para pengelola sudah merancangnya se spesifik mungkin hingga aman untuk di lalui.
Berikut ini admin tampilkan foto-fotonya.
Admin yakin para pembaca sekalian pasti terkesima melihat foto-foto tersebut di atas, Ingin Berkunjung kesana? Silahkan.... Nikmati Keindahan Alama ciptaan Yang Maha Esa tersebut.
Demikian lah sedikit informasi yang bisa saya sampaikan. Semoga Menambah wawasan anda. Salam....
sumber : Terkonyol
No comments:
Post a Comment